• Monday, 13 April 2020
  • Surahman Ana
  • 0

Mranggen, sebuah kampung kecil dengan  penduduk mayoritas umat Buddha kurang lebih 60%. Dari total warga 56 kk, umat Buddha berjumlah 34 kk. Meskipun kampung kecil namun ada tiga pemeluk agama yaitu Buddha, Islam, dan Kristen.

Berlokasi di Dusun Kandangan sebelah barat, nampak dari kejauhan sebagai pemukiman di antara rimbun pepohonan lereng bukit Dronowati.

=================

Ayo Bantu Buddhazine

Buddhazine adalah media komunitas Buddhis di Indonesia. Kami bekerja dengan prinsip dan standar jurnalisme. Kami tidak dibiayai oleh iklan. Oleh sebab itu, kami membuka donasi untuk kegiatan operasional kami. Jika anda merasa berita-berita kami penting. Mari bordonasi melalui Bank Mandiri KCP. Temanggung 1850001602363 Yayasan Cahaya Bodhi Nusantara

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *