Perkuat Harmoni dalam Keberagaman, KKN UNSIQ Gelar Diskusi Lintas Iman di Desa Tempuran
Foto: Dok. Panitia Mengisi kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Tempuran, Mahasiswa dari Universitas Sains Al-Qur’an (UNSIQ) Wonosobo gelar diskusi lintas iman di Pendopo Bapak Taufik selaku Sekretaris...