• Saturday, 12 January 2019
  • Hendry F. Jan

Pindah Agama Tidak Mengubah Segalanya

“Belasan rumah ibadah dibakar,” itu headline sebuah koran yang baru saja diletakkan Brandon ke meja Wilson. “Bagaimana menurutmu?” tanya Brandon. Wilson menyeruput kopinya, lalu duduk. “Begitulah faktanya. Masih banyak...
  • Saturday, 22 December 2018
  • Hendry F. Jan

Berdagang, Apa Ya Harus Berbohong?

“Bang, harganya berapa?” tanya penulis. “Dua puluh ribu rupiah…” jawab pedagang. “Bukannya sepuluh ribu? Biasa saya beli, harganya cuma sepuluh ribu Bang…” “Modalnya saja sudah lebih dari sepuluh ribu....
  • Thursday, 29 November 2018
  • Hendry F. Jan

Berkumpul dengan yang Dibenci…

“Sherly, bulan depan kamu ditugaskan ke Bandung,” begitu kata pimpinanku via telepon. Aku hanya menatap kosong ke layar laptop. Sebenarnya aku sedih tiap kali mendapat kabar seperti ini. Sedih...
  • Saturday, 3 November 2018
  • Hendry F. Jan

Menapaki Jalan Kehidupan

Rumah tipe 36 ini masih seperti dulu, saat pertama kami beli. Tidak banyak yang berubah. Warna cat dan semua perabot masih sama. Tidak banyak yang berubah atau bertambah. Meja,...
  • Sunday, 16 September 2018
  • Hendry F. Jan

Dilema Kehidupan Penjaga Vihara

“Iya Pak, kami bersedia. Kami bersedia tanda tangan tanda terima uang 2 miliar, meski dana yang kami terima hanya 1 miliar,” kata ketua panitia. “Tapi ini aman ‘kan Pak?”...
  • Friday, 31 August 2018
  • Hendry F. Jan

Jangan Takut dan Gentar

“Jangan takut dan gentar, tidak akan terjadi apa pun pada dirimu yang bukan bagianmu (karmamu),” itu salah kalimat Dhamma yang menarik perhatian penulis. Kita (sebagai umat Buddha) diajarkan untuk...
  • Monday, 13 August 2018
  • Hendry F. Jan

Sudah Mulai Isi Tempayanmu?

Setiap agama mengajarkan kita untuk banyak berbuat kebajikan. Lantas apa yang terlintas di benak Anda soal berbuat kebajikan? Mungkin Anda akan berpikir, itu membutuhkan materi atau uang. Misalnya berdana...