• Monday, 30 December 2019
  • Reza Wattimena

Zen di dalam Drama Keluarga

Jika Anda sudah merasa tercerahkan, cobalah hidup bersama keluarga Anda. Begitulah kata-kata seorang Zen master terhadap muridnya, setelah ia mendapat pencerahan. Hidup di dalam keluarga tak selalu seperti di...
  • Sunday, 29 December 2019
  • Hendry F. Jan

Curhat Seorang Sahabat

“Braaak ….!!!,” aku menutup pintu dengan keras. Aku sendiri terkaget dengan dentuman suara pintu, untung di rumah tidak ada siapa-siapa. Suamiku sedang pergi ke bengkel motor, sementara Marsha putriku...
  • Sunday, 22 December 2019
  • Bhikkhu Dhammasubho

Selamat Hari Ibu

Tanggal 22 Desember ternyatakan sebagai “Hari Ibu.” Segala puja dan puji untuk ibu. Paham patriarki menempatkan kaum ibu sebagai kaum nomer dua. Ada istilah di masyarakat untuk kaum perempuan yakni,...
  • Wednesday, 18 December 2019
  • Reza Wattimena

Andaikan Joker Mendalami Zen

Tak banyak film yang saya tonton berulang. Sebagian besar hanya menjadi hiburan yang segera berlalu, segera setelah film usai. Namun, film Joker (2019) adalah sebuah pengecualian. Ia menghibur, dan...
  • Tuesday, 10 December 2019
  • Sasanasena Hansen

Bersatunya Tiga Jalan

Sebelumnya kita telah mengulas interaksi agama Buddha dan Kong Hu Cu yang penuh lika-liku dan sejarah panjang. Tak lengkap rasanya bila kita tidak mengulas juga interaksi agama Buddha dan...
  • Tuesday, 3 December 2019
  • Reza Wattimena

Paradoks Zen

Sejak kecil, saya suka sekali belajar. Saya suka menemukan hal-hal baru. Saya suka mengetahui segala hal tentang kehidupan, termasuk sejarah dan kompleksitasnya. Belajar menjadi semacam petualangan yang membahagiakan untuk...