Mindfulness Documentation Workshop (2): Tips Membuat Dokumentasi Menarik
Filmmaking dan storytelling merupakan bagian dari cara mendokumentasikan atau menyampaikan kehidupan sehari-hari. Termasuk dalam hidup berkesadaran (mindfulness). Ada beberapa hal dasar yang perlu diperhatikan supaya dokumentasi terlihat menarik. Itulah...