• Monday, 30 July 2018
  • Reza Wattimena

Melihat Tanpa Mengingat

Pagi ini, cuaca cerah. Suasana sepi. Semua sudah berangkat, entah kerja atau sekolah. Saya menulis, seperti biasa. Di kamar, yang ada tak hanya kamar. Ada ingatan terselip. Kenangan manis...
  • Tuesday, 10 July 2018
  • Lani Lan

Sekelebat Peristiwa

Kurentangkan tanganku dengan mata terpejam, kuhirup udara dan kuhembuskan perlahan. Kubuka mataku lalu memandang jauh sejauh yang kubisa, awan putih, langit luas, pemandangan hijau terlukis indah. Aku berada di...
  • Tuesday, 3 July 2018
  • Adica Wirawan

Ingin Lancar Menulis? Berceritalah

Saya bukanlah penulis terkenal. Namun, saya “dikenal” karena senang menulis. Bagi saya, tulis-menulis bukanlah “dunia” yang asing. Sebab, saya sudah mengakrabinya lebih dari sepuluh tahun yang lalu, tepatnya sewaktu...
  • Tuesday, 3 July 2018
  • Hendry F. Jan

Simpanse yang Menangis

Sebuah kisah nyata berikut membuktikan bahwa semua makhluk ingin hidup bahagia dan takut menghadapi kematian. “Semua makhluk takut menghadapi kematian, dengan menyadari hal ini, hendaknya kita tidak melakukan tindakan...