Perayaan Kathina Wihara Ekayana Serpong Berlangsung Khidmat
Wihara Ekayana Serpong merayakan Hari Raya Kathina 2562 B.E./2018 pada Minggu (11/11). Kathina tahun ini mengusung tema, “Dengan Mendukung Sangha, Kita Menjaga Dharma dan Hidup Sejahtera” dan dihadiri oleh...